Selasa, 13 Januari 2015

Sosialisasi Masyarakat Pedesaan di Masyarat

Yang dimaksud dengan desa menurut Sukardjo Kartohadi adalah suatu kesatuan hukum dimana bertempat tinggal suatu masyarakat pemeritnahan sendiri. Menurut Bintaro desa merupakan perwujudan atau kesatuan geografi, sosial, ekonomi, politik dan cultural yang terdapat disuatu daerah dalam hubungannya danpengaruhnya secara timbal-balik dengan daerah lain. Menurut paul H.Landis : desa adalah penduduknya kurang dari 2.500 jiwa dengan cirri-ciri sebagai berikut :
Mempunyai pergaulan hidup yang saling kenal mengenal antra ribuan jiwa
Ada pertalian perasaan yang sama tentang kesukuaan terhadap kebiasaan
Cara berusaha (ekonomi) adalah agraris yang paling umum yang sangat dipengaruhi alam sekitar seperti : iklim, keadaan alam, kekayaan alam, sedangkan pekerjaan yang bukan agraris adalah bersifat sambilan.

            Sangat rendah sekali sikap individualitas yang terjadi saat sosialisasi masyarakat pedesaan, mereka sangat menjunjung sekali ramah-tamah dan sopan-santun, saling menegur saat berpapasan dan menjenguk tetangga ketika ada yang sakit. Saling hormat dan menyayangi antara yang lebih muda dan yang lebih tuapun di masyakrat pedesaan sangatlah baik. Dengan kesimpulan bahwa Masyarakat  desa lebih santun dibandingkan masyarakat kota.

Sumber: Nugroho, Widyo.ISD-OL.doc.Universitas Gunadarma

Tidak ada komentar:

Posting Komentar